Jangan pernah percaya dengan iklan obat dan suplemen peninggi badan, ini alasannya




Hutamas.com -
banyak orang yang tidak tahu bahwa badan tidak dapat ditinggikan atau dipindahkan sehingga mereka tergiur dengan suplemen peninggi badan.

obat adalah suatu senyawa atau metode terapi yang ditujukan untuk proses pennyembuhan.
Tinggi atau pendeknya seseorang tidak dapat dikategorikan kedalam sebuah penyakit sehingga tidak perlu diobati.

Suplemen adalah multivitamin atau suatu bahan penunjang kesehatan, dimana dapat digunakan apabila tubuh membutuhkannya.

Jangan pernah percaya dengan iklan obat dan suplemen peninggi badan


4 hal utama yang mempengaruhi tinggi badan

1. Gen

70 % tinggi badan seseorang dipengaruhi oleh gen atau keturunan, apabila seseorang memiliki riwayat keluarga bertumbuh pendek maka 70 % kemungkinan orang tersebut akan memiliki tinggi yang tidak jauh beda dengan keluarganya begitu pula sebaliknya.

Pada keadaan tertentu seseorang yang tingginya normal bisa saja menjadi carrier atau orang yang dapat melahirkan keturunan dengan tinggi badan yang terlalu pendek atau terlalu tinggi.

2. Pola asuh

15 % tinggi badan dapat dipengaruhi oleh pola asuh mulai dari bayi tersebut dalam kandungan hingga 1000 hari masa kehidupan pertama

Ibu yang kekurangan asupan gizi saat mengandung dan menyusui akan berpengaruh terhadap kesehatan bayi

3. stres

Anak yang dibebani dengan tingkat stres yang tinggi akan menggagu pola tidur dan pola makan anak sehingga mereka cenderung lebih lambat untuk bertumbuh. Hal ini mempengaruhi tinggi badan hingga 10 %

4. lingkungan sekitar 5 %

 Lingkungan anak juga dapat mempengaruhi tumbuh kembang anak, apabila seorang anak melakukan aktifitas beban berat seperti

a. mengangkat benda yang seharusnya tidak diangkat anak seusianya

b.menggendong tas sekolah yang berat

C. memakai sepatu yang terlalu tinggi bagi anak perempuan, kegiatan semacam ini dapat mempengaruhi postur tubuh anak yang membuag mereka jauh terlihat lebih pendek.

Alasan mengapa kamu tidak perlu tergiur dengan obata atau suplemen peninggi badan.


1. Seperti yang dijelaskan diatas 70 % tinggi badan ditentukan oleh gen orang tua.

2. 85 % pertumbuhan optimal anak  terjadi pada rentan usia 2-12 tahun, dan akan melambat pada usia 13 tahun serta berhenti total di usia 16 -18 tahun.

3. Orang yang memiliki gen pendek akan tetap menjadi pendek meski diberi makanan bergizi setiap hari.

4. Makanan bergizi hanya dapat mengoptimalkan tinggi orang yang memang memiliki gen tinggi dari orang tuanya.

5. Tidak ada penelitian resmi yang mengatakan bahwa makanan, obat, suplemen dapat menambahkan tinggi manusia.

6. Pada saat meminum suplemen tulang tidak akan menambah panjang tulang tersebut namun kemungkinan besar dapat memperkuat tulang.

Kesimpulan

Mengonsumsi obat peninggi badan hanya akan membuat ginjal kita bekerja lebih keras ditambah harganya yang mahal akan menguras kantong. Mungkin anda sudah terlambat dalamengoptimalkan tinggi badan, maka sebaiknya agar anak dan keturunan anda tidak mengalami hal yang sama sebaiknya anda memperbaiki pola hidup sehat anda sejak dini dan pililah pasangan yang akan memperbaiki keturunan anda.

Obat peninggi badan
Generate meta al